Laga playoff piala dunia 2022 zona Eropa yang tersisa akibat tertunda karena invasi Rusia akan digelar di tengah pekan ini, Skotlandia vs Ukraina. Pasukan Tartan ingin mengakhiri paceklik gagal lolos ke piala dunia sejak tahun 1998 yang lalu, begitu juga dengan Ukraina yang lama absen di putaran final piala dunia sejak edisi 2006 yang lalu. Bagi anak asuhan Steve Clarke, gengsi dipertaruhkan disini, namun mereka perlu mewaspadai Ukraina yang bakal turun dengan motivasi ganda, menjaga eksistensi bangsanya setelah diserang habis-habisan oleh Rusia.
Skotlandia vs Ukraina
Kamis, 2 Juni 2022, pukul 01.45 WIB
Stadion Hampden Park, Glasgow
SERI 3.15 │SKOTLANDIA 2.29 │UKRAINA 3.40
PASANG TARUHAN PERTANDINGAN INI DI M88
Ringkasan Laga Skotlandia vs Ukraina
Skotlandia menjalani babak kualifikasi piala dunia 2022 dengan cukup gemilang. Mereka mencetak tujuh kemenangan, dua hasil seri dan sekali kekalahan dari pemuncak klasemen grup F, Denmark. Meski begitu Andrew Robertson dkk sempat membalas kekalahan mereka tersebut di laga akhir dengan skor 2-0. Namun hasil tersebut tetap membuat pasukan Tartan tidak bisa lolos otomatis, melainkan hanya via babak playoff.
Sedangkan Ukraina harus bersusah payah menunggu hingga laga terakhir grup di babak kualifikasi sebelum akhirnya lolos sebagai runner up. Rekor penampilan anak asuhan Olexander Petrakov ini bisa dibilang jauh dari mengesankan dengan hanya dua kali menang dan enam kali seri. Meski begitu rekor tak terkalahkannya, termasuk saat dua kali menahan Prancis. Hal ini mengindikasikan bahwa pertahanan mereka solid dan tidak mudah dibobol. Sayangnya, invasi merusak segalanya. Mereka pun hanya bisa menjalani laga ujicoba di beberapa negara sebagai persiapan menuju babak playoff.
Kabar Terkini
Berdasarkan informasi terkini dari link alternatif M88, Skotlandia akan turun dengan pemain-pemain terbaiknya dalam formasi andalan Steve Clarke, 3-4-2-1 yang bisa dimodifikasi menjadi 3-5-2 dengan duo bek sayap Andrew Robertson yang merumput bersama Liverpool di sisi kiri dan punggawa Southampton Stuart Amstrong di sisi kanan. Di lini depan, duet penyerang andalan Lyndon Dykes yang bermain bersama QPR, serta striker The Saints, Che Adams diharapkan mampu menjebol gawang Ukraina.
Sementara itu, pelatih Olexander Petrakov perlu berhati-hati di laga ini mengingat sebagian besar para pemainnya tidak tampil di kompetisi domestik akibat liga Ukraina ditiadakan untuk sementara menyusul invasi Rusia yang berkepanjangan. Ukraina kemungkinan akan turun dengan formasi yang tak jauh berbeda, 3-4-1-2 yang bisa bertransformasi menjadi 4-4-2. Pemain serba bisa Manchester City, Olexander Zichenko akan beroperasi sebagai gelandang kiri sementara gelandang Atalanta Ruslan Malinovsky akan mendukung duet Andrey Yarmolenko dan Roman Yaremchuk.
Perkiraan Susunan Pemain Skotlandia vs Ukraina
Berikut adalah daftar nama pemain dari kedua tim yang bakal turun di laga ini:
- Skotlandia
- Craig Gordon
- Liam Cooper
- Stephen O’Donnell
- Grant Hanley
- McTominay
- Andrew Robertson
- Callum McGregor
- Stuart Amstrong
- McGinn
- Che Adams
- Lyndon Dykes
- Ukraina
- Heorhiy Bushchan
- Vitaly Mykolenko
- Eduard Sobol
- Oleksandr Karavayev
- Mykola Matviyenko
- Zichenko
- Taras Stepanenko
- Mykola Sharapenko
- Malinovsky
- Yarmolenko
- Roman Yaremchuk
Prediksi Skor Skotlandia vs Ukraina
Laga ini hampir dipastikan bakal berlangsung ketat. Skotlandia diuntungkan bermain di depan publiknya sendiri yang akan memompa semangat Andrew Robertson cs tampil maksimal. Namun bukan berarti tim asuhan Olexasandr Petrakov tidak memiliki peluang. Motivasi berlipat ganda demi eksistensi sebuah negara akan dipertaruhkan disini. Pertandingan kemungkinan akan berakhir imbang 1-1 dan pemenang akan ditentukan lewat adu penalti.